23 Apr 2021

KEGIATAN RAKOR PERSIAPAN PAM PILKADES DESA SUKOMULYO, DS. SUKOKERTO, DS. KARANG BONG, KEC. PAJARAKAN, KAB. PROBOLINGGO



Tribratanews Polres Probolinggo |pada hari Kamis, tanggal  22 April 2021, pada pukul 12.30 wib s/d 14.00 wib di Kantor Desa Kecamatan Pajarakan Kab. Probolinggo telah di laksanakan Rakor Pilkades desa sukomulyo, desa sukokerto, desa karang bong, kec. Pajarakan. Kab. Probolinggo.

B. Hadir dlm kegiatan tsb, antara lain :
1. Kapolsek Pajarakan Iptu Sugeng Harianto, SH. MH.
2. Camat  Pajarakan.
3. Batuud koramil Pajarakan.
4. Kasi pemerintahan, kasi pembangunan kec. Pajarakan.
5. Ketua dan sekertaris panitia pilkades desa sukokerto, desa sukomulyo, desa karang boang.

C. Rangkaian kegiatan dlm giat tsb sbb :
1. Pembukaan.
2. Sambutan Camat dan Kapolsek Pajarakan
3. Usul dan Saran dan tanya jawab.
4. Kesimpulan rakor.
5. Penutup 

D. Dari  hasil rakor dapat di sepakati :
1. pelipatan surat suara akan dilaksanakan pada hari senin, tanggal 26 april 2021, di mulai jam 18.00 wib di penopo kecamatan pajarakan.
2. Penyimpanan surat suara  di sepakati seluruh panitia di kantor polsek pajarakan mengingat keamanan dan keterbatasan pers. Pengamanan kalau di taruh di kec. Pajarakan dengan di kunci 3 gembok dengan masing2 ketua panitia membawa anak kunci.
3. Pergeseran  kotak suara ke desa, akan di laksanakan pada hari sabtu tanggal 1 mei 2021, setelah kegiatan apel BKO di polsek pajarakan yang mana pada saat mengambil kotak suara panitia juga membawa kendaraan untuk membawa pasukan Bko ke desa penugasan.
4. H-1 Kotak suara di simpan di balai desa dan di jaga personil polri dan TNI serta panitia pilkades dan akan di distribusikan ke TPS pada hari H / Tgl 2 mei 2021 dengan di kawal pers. Pam TPS Masing masing.

 
E. Bahwa selama berlangsungnya kegiatan  tersebut berjalan dengan aman, tertib dan terkendali serta telah menerapkan Protokol kesehatan (pengecekan thermal body, cuci tangan, penggunaan masker dan physical distance ) dalam rangka mencegah penyebaran Covid-19.

Popular Posts