Kali ini Bripka Nofi mengingatkan disiplin protokol kesehatan kepada pemuda yang ada di warung kopi didepan SPBU Sukapura. Minggu (31/10/2021).
"Kami menghimbau kepada pemuda tersebut untuk selalu menggunakan masker sebagai upaya mencegah penyebaran virus Covid-19" ucap Bripka Nofi.